Bahan:
150 g daging sukiyaki ( Daging has iris tipis)
100 g jagung muda (putren), belah dua
150g sawi putih, iris 2 cm
150 g sawi hijau, iris 2 cm
100 g tahu sutera, potong dadu 2 cm
5 buah jamur merang, belah dua
4 buah cabai rawit hijau, iris iris ( jika suka pedas)
Kuah kaldu:
1 ½ liter kaldu
2 sdm arak masak
2 sdt minyak wijen
½ sdt merica bubuk
1 ½ sdt garam
Saus pencelupan, aduk rata
2 sm saus tiram
1 sdt wijen sangrai
Cara Membuat:
1.
Siapkan semua bahan daging sapi dan sayuran
2.
Kuah kaldu: didihkan kaldu bersama arak masak,
minyak wijen, merica bubuk, garam ,
3.
Masukkan daging dan sayuran ke dalam kaldu yang
mendidih. Masak hingga semua bahan matang .
4.
Angkat dan sajikan dengan saus pencelup.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar